PMB BSI 2012 - Pendaftaran Mahasiswa Baru BSI 2012

Posted by resrsr on Saturday, May 5, 2012

PMB BSI 2012 - Pendidikan tinggi adalah salah satu kunci untuk melepaskan diri dari mata rantai kemiskinan. Dalam sebuah keluarga, seorang anak yang mendapat kesempatan mengenyam pendidikan tinggi berpeluang besar memutus rantai kemiskinan keluarganya. Dengan tingkat pendidikan, pola pikir, wawasan, kecerdasan finansial yang tinggi akan mempermudah dan memperbesar peluang untuk keluar dari lingkaran setan kemiskinan. Dengna pendidikan tinggi juga memperbesar peluang untuk memdapatkan pekerjaan yang lebih baik, atau mungkin saja membuka peluang kerja baru.
PMB BSI 2012

Untuk itulah Yayasan Bina Sarana Informatika memberikan peluang bagi masyarakat menengah ke bawah untuk mendapatkan pendidikan tinggi yang terjangkau. Seperti diketahui, salah satu kendala berkembangnya pendidikan di Indonesia adalah kurangnya dana karena mahalnya biaya pendidikan tinggi. Bina Sarana Informatika mencoba memberiakan biaya pendidikan yang terjangkau bagi masyarakat menengah ke bawah.

Untuk PMB BSI 2012 ini, BSI menggunakan teknologi internet secara menyeluruh. Tidak seperti proses pendaftaran pada tahun-tahun sebelumnya, semua keperluan administrasi dan kelengkapan pendaftaraan dapat di unduh dan dilihat di website resmi bsi. Dengan mengunakan fasilitas internet seperti ini, diharapkan calon mahasiswa dapat memperoleh kenyamanan dan kemudahan dalam mengurus proses pendaftaran BSI 2012. Dengan sistem online, juga akan meleburkan jarak antara mahasiswa dan kampus, jika letak kampus jauh dari tempat tinggal calon mahasiswa.

Setiap tahunnya, BSI membuka pendaftaran dalam dua periode, yaitu periode Maret dan periode September. Dari dua periode tersebut, nantinya akan menghasilkan komposisi kelas yang efisien. Periode pertama dibuka pada bulan November tahun sebelumnya. Untuk periode Maret  tahun 2012 ini, PMB BSI dibuka pada bulan November 2012. Untuk periode September 2012 dibuka pada bulan April 2012. Jarak yang cukup lama antara pembukaan pendaftaran dan mulainya perkuliahan adalah untuk menjaring lebih banyak mahasiswa, yang nantinya akan menghasilkan lulusan berkualitas bagi negara,

Periode pendaftaran mahasiswa baru periode tahun 2012 ini dilakukan serentak di seluruh Indonesia.
Untuk pmb bsi jatiwaringin, pmb bsi bekasi, pmb bsi karawang, dan kampus kampus bsi di seluruh Indonesia menggunakan layanan website yang sama. Jadi proses pendaftaran kampus BSI terjadi secara menyeluruh dan terpusat. Yang akan memudahkan dalam proses administrasi.
Judul: PMB BSI 2012 - Pendaftaran Mahasiswa Baru BSI 2012
Rating: 100% based on 9998 ratings. 9 user reviews.
Ditulis Oleh resrsr

Terimakasih atas kunjungan beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran dapat Anda sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar :)